Minggu, 24 Februari 2013

Menjelaskan Bahan Kimia dan Dampak Negatifnya bagi Tubuh Manusia

CONTOH SAOL UN IPA SMP/MTs | Menjelaskan Bahan Kimia dan Dampak Negatifnya bagi Tubuh Manusia

Indikator soal
Disajikan data zat aditif makanan siswa dapat mengidentifikasi zat aditif pewarna sintetis pada makanan

Contoh Soal dan Pembahasannya
Berikut adalah data mengenai komposisi pada kemasan makanan:
Tepung terigu, tepung tapioka, minyak sayur, perisa ayam, rempah-rempah, pemantap nabati, tartrazin Cl 19140, monosodium glutamate, asam folat, garam gula, dan bubuk cabe.

Manakah zat pewarna sintetis yang terdapat pada kemasan makanan tersebut?
A.    monosodium glutamate
B.    tartrazin cl 19140
C.    pemantap nabati
D.    asam folat

Pembahasan
Bahan pewarna sintesis antara lain: tartrazin, kamoizin, eritrosin, biriberlian, yellow CFC), dampak negative dari zat pewarna sintesis ini adalah alergi dan penyebab kanker
Jawaban    : B

Download Prediksi Soal UN IPA SMP/MTs 2013
Share this post

0 komentar :

Posting Komentar