SOAL UN IPA SMP/MTs | Pengaruh Suhu pada Pemuaian
Contoh Soal dan Pembahasannya
Suatu tabung berisi penuh gas. Jika tabung dipanaskan, maka tabung akan meledak. Penyebab hal tersebut terjadi adalah ….
A. pemuaian gas lebih besar daripada pemuaian tabung
B. gas mengalami pemuaian dan tabung tidak memuai
C. pemuai tabung lebih besar daripada pemuaian gas
D. tabung dan gas mengalami pemuaian yang sama
Pembahasan
Tabung dan gas mengalami pemuaian. Pemuaian gas lebih besar daripada pemuaian tabung. Sehingga tekanan udara didalamnya semakin besar, akibatnya tabung tidak sanggup menahan tekanan udara.
Jawaban A
Download Prediksi Soal UN IPA SMP/MTs 2013
Senin, 18 Februari 2013
Related Posts
Menentukan Besaran Pokok, Besaran Turunan Dan Satuannya Atau Penggunaan Alat Ukur
UN IPA SMP/MTs | Menentukan Besaran Pokok, Besaran Turunan Dan Satuannya Atau Penggunaan Alat UkurIndikator Soal Disajikan tabel, peserta didik mampu ...Download Prediksi Soal Ujian Nasional IPA SMP 2013
Prediksi Soal Ujian Nasional IPA SMP 2013Contoh Soal Akhir-akhir ini sering terjadi bencana alam yang disebab kan oleh perbuatan manusia. ...Menjelaskan Peristiwa Induksi Elektromagnetik atau Penerapannya pada Transformator
SOAL UN IPA SMP/MTs | Menjelaskan Peristiwa Induksi Elektromagnetik atau Penerapannya pada TransformatorIndikator soalDisajikan stimulus berupa hubun ...MATERI FISIKA SMP KELAS 7 | Pengertian Suhu
MATERI FISIKA SMP KELAS 7 | Pengertian SuhuPada siang hari yang terik, kita merasakan kepanasan akibat sengatan sinar matahari. Demikian juga pada m ...Menentukan Besaran Kalor Dalam Proses Perubahan Suhu Atau Penerapan Perubahan Wujud Zat
UN IPA SMP/MTs | Menentukan Besaran Kalor Dalam Proses Perubahan Suhu Atau Penerapan Perubahan Wujud ZatIndikator SoalPeserta didik dapat menentukan ...
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
0 komentar :
Posting Komentar
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.