UN IPA SMP/MTs | Menentukan Besaran Pokok, Besaran Turunan Dan Satuannya Atau Penggunaan Alat Ukur
Indikator Soal
Disajikan tabel, peserta didik mampu menentukan besaran turunan satuan SI dan alat ukurnya.
Contoh Soal dan Pembahasannya
Perhatikan tabel berikut!
Besaran turunan, satuan dalam SI dengan alat ukur yang benar ditunjukkan oleh ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (2), (3), dan (4)
C. (3), (4), dan (1)
D. (4), (2), dan (1)
Pembahasan
Besaran turunan merupakan besaran yang satuannya diturunkan dari besaran pokok. Contoh: kelajuan diturunkan dari besaran pokok panjang dan waktu, masaa jenis diturunkan dari besaran pokok masaa dan panjang (volume diturunkan dari besaran pokok panjang), tekanan diturunkan dari besaran pokok massa, (gaya diturunkan dari besaran pokok dengan satuan panjang).
Jawaban D
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapus